Alan Brazil : Pogba Banyak Gaya Saya Tak Suka

Walitangkas.com – Salah satu eks Striker MU, Alan Brazil mengungkapkan ia begitu murka dengan Paul Pogba bersama klub, bagi Brazil Pogba merupakan pemain yang begitu sombong di atas lapangan bahkan ia menilai mantan pemain Juventus itu hanya pemain yang banyak gaya di luar lapangan maupun di atas lapangan.

Pogba sendiri di beli MU dengan biaya mencapai 105 juta euro dari Juventus dimana ia menjadi pemain termahal dunia pada musim 2016 yang lalu.

Hingga di musim perdananya ia mendapatkan banyak kritikan dimana performanya begitu buruk dan membuat Jose Mourinho kesal kendati sudah memberikanya waktu untuk mengeluarkan kemampuan terbaiknya hingga musim kedua.

Musim lalu menjadi puncak kesabaran Mourinho dimana ia langsung berani mencandangkan Pogba di beberapa pertandingan penting bahkan di Liga Champions.

Oleh karena itu Pogba menjadi tidak memiliki rasa hormat kepada Mourinho hingga membuatnya dan pelatih asal Portugal itu tidak memiliki hubungan yang baik.

Beredar kabar jika sang pemain sudah ingin meninggalkan klub untuk bergabung dengan Barcelona, ia bahkan sudah menyampaikan pendapatnya kepada Ed Woordward mengenai hal tersebut dan meminta agennya Mino Raiola agar segera bernegosiasi dengan pihak Barceloan perihal kabar jika ia sudah tak mau bermain di MU lagi.

”Jujur saya tidak suka dengan Paul, dia terlalu banyak gaya, jika anda memiliki level seperti Crsitiano atau pun Messi saya pikir wajar jika mereka memiliki gaya yang berlebih. Tapi Pogba? ia bahkan belum mendapatkan apa pun secara inividual.’

”Anda bisa melihatnya levelnya bermain di klub ia seperti naik turun, ketika ia bersama Juve dan saat itu pertama kali di asuh oleh Massimiliano Allegri penampilan menurun di awal musim.”

”Di timnas ia bisa menjadi pemain yang lebih baik karena di kelilingi oleh banyak pemain hebat.”