Tag Archives: Adrien Rabiot

Nama Pemain Yang Bisa Gantikan Toni Kroos di Real Madrid

Klub Spanyol Real Madrid yang punya pemain kualitas Toni Kroos yang sudah bergabung tahun 2014 dari Bayern Munchen. Sosok pemain yang penting sebagai gelandang Los Blancos yang bermain bersama dengan Modric dan Casemiro. Bersama tim dirinya sudah membantu memenangkan tiga liga Champions, La Liga dan Copa del Rey. Pemain berusia 29 tahun ini nampaknya sudah akan mulai mencari klub lain untuk tantangan baru bagi sepakbolanya dan dikabarkan akan meninggalkan Santiago Bernabeu. Berikut nama pemain yang bakal cocok menggantikan posisinya.

1. Kevin De Bruyne


Merupakan gelandang terbaik milik Manchester City yang menjadi pemain kunci kesuksesan sejauh ini. meski musim ini dihalau oleh cedera tapi masih bisa memberikan penampilan terbaik dengan memberikan lima gol dan empat assist. Pemain belgia bisa saja bermain untuk Madrid karena bisa bermain setidaknya 5 tahun kedepan dan lini tengah akan semakin kuat.

2. Paul Pogba


Pemain Manchester United ini dimana sempat mengalami penurunan peformanya saat bersama Jose Mourinho. Tapi saat masuknya Ole Gunnar Solsjaer permainan Pogba semakin bebas dan sudah memberikan pempilan luar biasa untuk seorang gelandang. dirinya yang sudah mencetak 14 gol dan 11 assist ini memang dikabarkan ketertarikannya bermain dengan Real Madrid karena juga ada pelatih Zinedine Zidane.

3. Adrien Rabiot


Pemain PSG yang tidak mengingikan memperpanjang masa kontraknya ini akan pergi pada musim panas. Ini kesempatan bagus untuk Los Blancos karena bisa mendapatkan secara gratis namun harus bersaing dengan Barcelona yang tertarik dengan sang pemain. Jadi jika berhasil maka akan membuat lini tengah menjadi solid karena Rabiot juga bisa bertahan dengan sangat baik.

Manchester United Tertarik Dengan Rabiot

Manchester United Tertarik Dengan Rabiot

Klub raksasa asal Primier League, Manchester United. dikabarkan sangat tertarik dengan salah satu pemain yang saat ini sedang berada di Paris Saint Germany, Adrien Rabiot di bursa transfer yang akan datang nanti.

Pada musim panas kemarin sendiri Rabiot sangat banyak menjadi rebutan banyak klub eropa karena ia sendiri bermain dengan sangat baik di lini tengah PSG dalam beberapa tahun akhir ini.

Rabiot sendiri juga dikabarkan tidak ingin menambah masa baktinya bersama PSG pada beberapa bulan lalu sehingga banyak klub eropa yang ingin mendatangkanya.

Simak selengkapnya dibawah ini.                      

Setan Merah Tertarik

Walaupun Rabiot dipastikan akan pergi dari PSG namun sampai sekarang dirinya masih belum memberikan tanda-tanda kemana dirinya akan berlabu.

Namun Setan Merah dikabarkan tampaknya ingin mendatangkan dirinya karena harganya tidak terlalu mahal selain itu mendatang rabiot juga tidak akan terkena Uang transfer lagi atau bisa dibilang Tranfer Gratis selain itu Setan merah juga dapat menambah amunisi tengah mereka yang di tinggalkan oleh Sanchez karena Cedera yang tak kunjung sembuh.

Banyak Saingan

Selain Manchester United beberapa klub lain juga dikabarkan ingin mendatangkan pemain ini yang tidak lain adalah, Real Madrid, Arsenal, Liverpool dan Totthenham. namun untuk mendatangkan pemain ini Rabiot mengklaim bahwa dirinya ingin mendapatkan gaji sebesar 10 Juta Euro untuk permusimnya atau bisa dibilang 200 ribu untuk perminggunya